Sabtu, 11 Mei 2013

Resume kelompok 2 : perilaku konsumen




Perilaku konsumen yaitu : seseorang yang berhubungan dengan sesuatu hal  seperti akan melakukan pencarian,pembelian ,penggunaan barang untuk memenuhi kebutuhan yang diinginkan oleh seseorang itu. Dan sebagai seorang konsumen harus mengerti dan memahami mana barang yang bagus dan berkualitas supaya tidak  kecewa setelah membelinya,serta hati-hati dan cermat supaya tidak tertipu.

Faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen
-         Faktor sosial        : grup,family,role dan status.
-         Faktor personal    : ekonomi,gaya hidup,usia,pekerjaan,personality.
-         Faktor psikologi   : motivasi,presepsi,pembelajaran,pemikiran,

Contohnya seperti:
Analisis perilaku konsumen dalam pembelian online

Disini ada beberapa keuntungan dan kekurangan dari pembelian online yaitu:
Keuntungannya yaitu : kita tidak harus susah-susah pergi ketoko,lebih simple dan jadi lebih gampang  jika kita ingin membeli pakaian,sepatu atau barang lainnya tinggal memesan saja di situs atau web yang kita ketahui.

Kekurangannya yaitu : ketika membeli barang di toko online seperti terkadang ada yang barangnya tidak cocok ketika sudah ada ditangan kita,bahkan ada yang bahannya jelek ketika sudah dibeli,dan juga terkadang kekecilan atau kebesaran,serta warna yang sedikit berbeda,karena kita hanya memesan via online. Pasti hal ini pernah ada yang merasakan,saya juga pernah merasakannya ketika itu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar